Penelitian Tindakan Kelas (PTK)-Menuliskan Daftar Pustaka
Bagian dari susunan laporan karya tulis ilmiah adalah lampiran daftar pustaka yang berisi semua sumber yang telah dikutip pada bab-bab sebelumnya. Oleh karena itu, jenis dan jumlah daftar rujukan yang dimasukkan dalam daftar pustaka harus sama dengan...