Kode Group Kelas Siswa Tahun Pelajaran 2013-2014
Dengan selesainya Ujian Kenaikan Kelas (UKK) tahun pelajaran 2012-2013 menandai datangnya tahun ajaran baru yaitu 2013-2014. Selamat bagi peserta didik yang naik kelas dan mendapatkan prestasi dalam perjuangan belajar selama tahun pelajaran 2012-2013. Sukses selalu buat kalian semuanya.
Dengan bergantinya tahun ajaran baru dan dengan bergantinya kelas kalian, oleh karena itu group E-Learning MAN 9 Jakarta di Edmodo pun berganti, group tahun pelajaran 2012-2013 telah saya arsipkan dan saya buatkan baru group tahun pelajaran 2013-2014, untuk bergabung ke group yang baru silahkan klik Join pada menu sebelah kiri di akun Edmodo kalian masing-masing.
Group Kode Kelas :
- X-1 2013-2014 Kode Group: l7g6e7
- X-2 2013-2014 Kode Group: z0l7lh
- X-3 2013-2014 Kode Group: eo7zzt
- X-4 2013-2014 Kode Group: pib9qa
- X-5 2013-2014 Kode Group: 4bob86
- XII IPA 1 2013-2014 Kode Group: jm2xbu
- XII IPA 2 2013-2014 Kode Group: rkt4ey
- XII Agama 2013-2014 Kode Group: vrlcxp
- XII IPS 1 2013-2014 Kode Group: c5v215
- XII IPS 2 2013-2014 Kode Group: bkjyy6